Age of Mythology: Retold Akan Rilis di Konsol Xbox dan PC

[info_penulis_custom]
Age of Mythology
Ilustrasi (pinterest)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Gim “Age of Mythology: Retold”, versi terbaru dari gim “Age of Mythology” yang rilis pada tahun 2002, beredar kabar akan segera hadir di konsol Xbox dan PC secara bersamaan pada akhir tahun ini.

Gim ini World’s Edge dan Xbox Game Studios kembangkan dan mengusung genre real-time strategy.

Dalam gim ini, pemain akan dapat memimpin berbagai dewa dari mitologi Yunani, Nordik, dan Mesir dalam pertempuran seru di medan perang.

Gim ini menawarkan mode permainan pemain tunggal maupun multi pemain, memberikan pengalaman bermain yang beragam bagi para pemain.

Meskipun tanggal perilisan yang pasti belum tahu. Gim ini akan tersedia di Game Pass pada hari pertama perilisannya di Xbox dan PC.

Hal ini memberikan akses yang lebih mudah bagi para pengguna Game Pass untuk menikmati gim ini segera setelah rilis.

BACA JUGA : Tahun Ini, Apple Bakal Rilis iPhone 16 dengan Teknologi AI Canggih

Mengutip dari Antara, Art Director Melinda Rose, mengungkapkan bahwa mereka tidak hanya meningkatkan perangkat lunak dan kualitas gim. Tetapi juga melakukan pembaruan besar-besaran pada aspek seni gim ini.

Semua model 3D, animasi, tekstur, UI, dan efek visual telah penuh untuk memberikan pengalaman yang lebih segar dan menarik bagi para pemain.

“Gim Age of Mythology: Retold” merupakan spin-off dari seri gim populer “Age of Empires” yang juga bergenre real-time strategy.

Dengan pengumuman ini. World’s Edge juga mengungkapkan bahwa mereka sedang menggarap gim “Age of Empires” untuk perangkat mobile dengan bekerja sama dengan pengembang TiMi Studio Group.

Para penggemar gim strategi dapat menantikan kedatangan “Age of Mythology: Retold” pada akhir tahun ini. Sambil menanti perkembangan lebih lanjut mengenai gim “Age of Empires” versi mobile yang sedang dalam pengembangan.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.