Anniversary ke-5, Citra Kirana dan Rezky Aditya Lari Half Marathon di Singapura!

[info_penulis_custom]
Anniversary Citra Kirana
(Instagram/@citraciki)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pasangan artis Citra Kirana dan Rezky Aditya tepat pada tanggal (1/12/2024) pasangan tersebut rayakan anniversary genap lima tahun. Untuk merayakan momen istimewa ini, Citra Kirana dan Rezky Aditya memilih cara yang unik dan penuh makna.

Alih-alih menggelar perayaan mewah, mereka malah mengikuti half marathon sepanjang 21 km di Singapura.

“Anniversary kali ini kita rayakan dengan lari half marathon (21 km) berdua,” tulis Ciki, panggilan akrabnya sebagai caption di Instagram.

“We did it. Alhamdullilah. Di tengah jalan kadang ngerasa cape banget nih kaki. Tapi asalkan jalan berduaan dan pegangan tangan ternyata sampe garis finish juga lho,” sambungnya diiringi dengan emoji hati.

Citra Kirana juga mengungkapkan bahwa selama menikah, ia dan Rezky Aditya mampu menjalani segala cobaan dalam rumah tangganya dengan rasa ikhlas dan tenang.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Citra Kirana (@citraciki)

BACA JUGA : Tinggi Badan Nissa Sabyan Jadi Sorotan Usai Kolaborasi dengan Citra Kirana

Pasangan artis Citra Kirana dan Rezky Aditya tepat pada tanggal (1/12/2024) pasangan tersebut rayakan anniversary genap lima tahun.

“Lima tahun yang ‘katanya’ orang-orang berat. Tapi kalau dilewatin dengan ikhlas dan tenang, ternyata bisa,” sambungnya lagi.

Pada bagian akhir caption unggahannya, Citra Kirana menuliskan gambaran perasaannya yang mendalam bagi Rezky.

“Huhu, aku gak pinter rangkai kata-kata, tapi, Happy 5th anniversary sayang. Makasih udah selalu kasih yang terbaik buat aku dan Athar. Love you so much. Cheers to many many years ahead with you luv,” tutup ibu satu anak ini.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.