Awal Desember TPS Gedebage Targetkan Kelola 60 Ton Sampah

[info_penulis_custom]
sampah kota Bandung
Ilustrasi: Bau menyengat dari tumpukan sampah sangat menganggu kenyamanan masyarakat.
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Tempat Pembuangan Sampah (TPS) Gedebage ditargetkan segera beroperasi awal Desember 2023 mendatang. Saat ini persiapan operasional TPS Gedebage memasuki tahap akhir.

Sekretaris Daerah Kota Bandung, Ema Sumarna mengatakan, operasional TPS Gedebage terus diakselerasi. Targetnya, TPS Gedebage dapat menyesaikan lebih dari 60 ton sampah.

“TPST Gedebage targetnya pada 4 Desember harus sudah operasional untuk penanganan organik, dengan 6 mesin gibrik dan sudah dibangun 175 biopon. Target 60 ton untuk bisa diselesaikan,” kata Ema Sumarna, Kamis (30/11/2023).

BACA JUGA: Pemkot Bandung Genjot TPST Gedebage Jadi Langkah Antisipasi Tangani Sampah

Menurutnya, pengolahan sampah organik akan menggunakan metode maggotisasi sedangkan sampah anorganik akan dibawa ke Lawe untuk diolah menjadi RDF (Refuse Derived Fuel).

Tak hanya itu, ia menyebut, dengan alternatif Tempat Pembuangan Akhir (TPA), saat ini masih menunggu izin dan kebijakan dari Pemda setempat.

“Cijeruk dan Cibereum belum ada, sementara Pasir Bajing kita menunggu kebijakan (dari pemerintah setempat). Kita sudah siap dengan berbagai kompensasinya misalnya tiping fee atau KDN (kawasan dampak negatif) kan ada hitungannya. Kita sedang menunggu jawabannya,” ujarnya.

BACA JUGA: Pemkot Bandung Sebut TPST Gedebage Mampu Tampung Sampai 38 Ton Sampah Sehari

Ditempat yang sama, Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bandung, Dudy Prayudi menyebut saat ini progres TPS Gedebage tinggal membangun hanggar.

“Pengecoran sudah selesai, biopon sudah selesai tinggal pembuatan hanggar. Kita ingin sebelum masa darurat ini selesai,” imbuhnya.

(Rizky Iman /Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Strategi Bisnis: Fokus

3

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

4

UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.