Bad Boy Manga Terbaru Menceritakan Masa Kecil Levi Ackeman

[info_penulis_custom]
Bad Boy Manga Terbaru
Bad Boy Manga Terbaru Menceritakan Masa Kecil Levi Ackeman (otaku_anime_indonesia)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Penggemar serial anime Attack on Titan (AoT) mendapat kabar Bahagia, pasalnya manga terbaru Bad Boy akan segera dirilis.

Attack on Titan (AoT) tahun 2024 ini bakal ngerilis chapter baru yang dikemas dalam 18 halaman karya Hajime Isayama, sang kreator dengan judul Bad Boy

Manga Bad Boy akan berceritakan tentang masa kecil Levi Ackerman, hal ini menjadi kabar gembira dikarenakan Levi merupakan salah satu karakter ikonik di serial AoT, bahkan tidak hanya di AoT, levi menjadi salah satu karakter anime yang di favoritkan oleh kebanyakan penggemar anime.

BACA JUGA : Daftar 10 Anime Musim Semi 2024, Lengkap dengan Season Baru!

Sosoknya yang berwibawa dan mempunyai kekuatan yang besar mampu membuat karakter Levi terkenal.

Para penggemar AoT senang atas adanya pemberitaan tersebut, pasalnya cerita tentang masa kecil Levi sangatlah sedikit. Dengan adanya manga ini sang Author ingin memperkenalkan sosok Levi lebih dalam lagi.

Meskipun manga utama dari Atack On Titan sudah berakhir, masih banyak penggemar yang menantikan perilisan manga ini.

Manga yang berjudul Bad Boy ini akan dirilis pada 30 April mendatang.

Pembaca bakal disuguhin sama konflik yang lebih rumit, mempertanyakan esensi kemanusiaan di Pulau Paradis.

Pembaca juga bakal nyaksiin perjuangan mereka dalam menghadapi dilema moral. Diperkirakan bakal banyak pengungkapan misteri, pertempuran intens, dan intrik politik yang bakal memperkaya cerita “Bad Boy”.

 

 

(Galih/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.