Bareskrim Polri Ciduk Manajer Judi Online di Cengkareng Jakbar

[info_penulis_custom]
Bareskrim Polri Ciduk Manajer Judi Online
Ilustrasi-Judi Online (Peonis paris)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Bareskrim Polri kembali menangkap manajer customer service judi online dengan situs agen138. Pelaku berinisial KW itu ditangkap di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat, Selasa 14 Januari 2025.

“Ditangkap seseorang berinisial KW yang diduga berperan sebagai manajer customer service pada situs judi agen138,” kata Karopenmas Devisi Humas Polri, Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko, Kamis, (16/1 2025).

Trunoyudo tak membeberkan kronolagis penangkapan pelaku, akan tetapi dari tangan pelaku berhasil disita barang bukti berupa handphone, kartu ATM, dan uang tunai sejumlah USD 25 Ribu dan SGD 20 Ribu.

“Sejumlah barang bukti yang disita di antaranya USD 25 Ribu dan SGD 20 Ribu,” ujarnya.

Selain itu, dia menegaskan, penyidik juga masih memburu satu pelaku inisial KK yang saat ini sudah ditetapkan menjadi DPO.

BACA JUGA: Rekrutmen Pekerja Judi Online Kamboja Berhasil Digagalkan, 5 Korban Selamat

“Satu pelaku inisial KK sedang diburu dan sudah DPO,” tegasnya.

Akibat perbuatannya, KW dijerat Pasal 45 Ayat 3 Jo Pasal 27 Ayat 2 UU ITE dan atau Pasal 82 dan Pasal 85 UU Transfer Dana dan atau Pasal 303 KUHP dan Pasal 3,4,5 TPPU. KW terancam hukuman maksimal 20 Tahun penjara.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.