Cigarettes After Sex Konser di Indonesia, Cek Harga Tiketnya!

[info_penulis_custom]
Cigarettes After Sex
(@infokonserjakarta)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Indonesia akan kembali kedatangan band internasional besar. Cigarettes After Sex, band pop asal Amerika Serikat yang terkenal dengan lagu-lagu melankolisnya, telah mengumumkan akan menggelar konser di Jakarta pada tahun 2025 mendatang.

Kepastian ini disampaikan oleh PK Entertainment, promotor resmi untuk konser ini. Ini akan menjadi konser keempat mereka di Indonesia, setelah sebelumnya sukses menggelar konser pada tahun 2017, 2019, dan terakhir 2023.

Jadwal dan Harga Tiket Konser

Konser Cigarettes After Sex di Jakarta dijadwalkan pada 17 Januari 2025. Beach City International Stadium dipilih sebagai lokasi konser. Stadion ini siap menjadi saksi panggung megah yang akan diisi dengan performa apik dari Greg Gonzalez dan kawan-kawan.

Promotor telah merilis informasi lengkap mengenai layout penonton dan harga tiket untuk konser ini. Tiket terbagi menjadi beberapa kategori dengan harga yang bervariasi. Berikut ini adalah daftar harga tiketnya:

  • Green A dan B: Rp1,550 juta
  • Festival: Rp1,650 juta
  • Yellow: Rp1,750 juta
  • Blue: Rp1,950 juta

Harga tiket di atas belum termasuk pajak pemerintah sebesar 10 persen, biaya administrasi 5 persen, dan biaya tambahan lainnya.

Promosi Album Baru

Band asal Amerika Serikat ini baru saja meluncurkan album terbaru mereka yang bertajuk X’s pada 12 Juli 2024. Album ini berisi 10 lagu yang semuanya ditulis oleh Greg Gonzalez, vokalis sekaligus pentolan dari band ini. Greg juga berperan sebagai produser untuk album ketiga mereka ini.

BACA JUGA: Konser Super Diva Umumkan Tiket Hot Seat, Siap-siap Serbuu!

Album X’s mendapatkan ulasan dan kritik yang cukup positif. Album ini berhasil menembus 10 besar di chart beberapa negara seperti Britania Raya, Belgia, Belanda, dan Jerman.

Semoga informasi ini bisa membantumu, selamat menyaksikan!

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.