Debut Impresif Antony ‘El Gasing’ Jadi Idola Baru di Real Betis

[info_penulis_custom]
Real Betis
(X/@OneFootball)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Antony ketika membela Manchester United sempat kesulitan, akan tetapi ketika bersama dengan Real Betis ia kembali tampil gemilang, dan kabar terbaru ini Antony mencetak gol cantik saat menghadapi Gent di Conference League 2024/2025, Jumat (14/2/2025) dini hari WIB.

Peningkatan performa impresif Antony ini menjadi titik balik ia dalam kariernya. Setelah melewati masa-masa yang sulit di Old Trafford, ia juga mulai kembali menemukan ritme terbaiknya di La Liga dan mulai menunnjukan kualitas aslinya sebagai winger berbakat.

Selain ia bermain cantik dan mencetak gol, Antony juga berperan bersar ketika membangun serangan. Kecepatan dan kreatifitasnya terus merepotkan pertahanan lawan, hal ini membautnya menjadi salah satu kunci permainan Real Betis musim ini.

Performa Cemerlang Antony di Real Betis

Antony mulai tampil dengan mengesankan sejak pertama ia bermain bersama Real Betis. Dalam laga melawan Athletic Club yang berahir imbang 2-2, ia menunjukan performa yang cemerlang dan di akhir pertandingan ia terpilih sebagai Man of the Match. Kontribusinya yang begitu nyata dalam permainan tim.

Dalam pertandingan berikutnya melawan Celta Vigo, ia kembali bermain dan mencetak gol akan tetapi Betis berada di posisi kalah 2-3. Penampilannya yang sangat luar biasa membuatnya kembali dinobatkan menjadi Man of the Match untuk kedua kalinya secara terus-menerus.

Prestasi besar Antony ini menjadi pencapaian ia ketika mengahadapi masa-masa kesulitan, dan saat ini ia mulai menunjukan performa terbaiknya berbeda ketika ia membela Manchester United. Kepindahannya ke Real Betis membawa angin segar bagi kariernya dan membatunya menemukan kembali kepercayaan diri.

BACA JUGA: Kalah dari Indonesia, Malaysia Tersingkir dari Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2025

Gol Cantik Antony di Betis

Antony mebali menunjukan kelasnya ketika bermain di leg pertama play-off pase gugur Conference League 2024/2025 melawan Gent. Winger asal Brasil ini mencetak gol penting di menit ke-47 dengan tembakan keras dari luar kotak penalti dan akhirnya membantu Real Betis menang telak 3-0.

Hasil ini mejadi modal ia menjelang leg kedua di Spanyol. Kontribusi Antony semakin memperkuat peluangnya untuk dipermanenkan oleh klub, terutama dengan performanya yang saat ini mulai konsisten.

Presiden dari Real Betis, Ramon Alarcon sebelumnya sudah memberikan sinyal positif terkait kemungkinan mempermanenkan Antony. Jika ia terus bermain konsisten, Antony juga sangat berpeluang kembali ke timnas Brasil setelah ia terpuruk di Manchester United sejak 2022.

 

 

(Haqi/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.