DT09 Sampaikan Perlawanan Atas Dugaan Intimidasi Yang Dilakukan Pemain dan Ofisial Persib Kepada Bobotoh

[info_penulis_custom]
DT09 Sampaikan Perlawanan Atas Dugaan Intimidasi
Aksi Band DT09. (Dok. DT09)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Band punk asal Bandung, DT09 memberi respons atas dugaan kekerasan yang dilakukan pemain dan ofisial Persib terhadap Bobotoh. DT09 secara tegas berada di pihak korban dan melakukan bentuk perlawanan atas insiden tersebut.

Tak hanya dugaan bentuk intimidasi tersebut, DT09 juga memberikan perlawan terhadap oknum steward yang diduga melakukan pelecehan secara verbal kepada Bobotoh perempuan.

Salah satu perlawanan ini ditunjukan DT09 dengan tidak membawakan lagu yang berbau Kebanggaan terhadap timnya Persib Bandung di acara Sukabumi Eundeur pada Sabtu, 21 September 2024.

Sebenarnya di beberapa sudut, penonton sempat berteriak untuk menyanyikan lagu ‘Kebanggaan Bandung’. Namun sang gitaris, Syami dengan lantabg menjawab bahwa tidak ada lagu Kebanggaan Bandung sampai insiden diusur tuntas.

“Tidak ada Kebanggan Bandung hari ini, hingga kejadian yang terjadi kemarin, usut tuntas,” ucap Syami secara tegas.

Rian, selaku vokalis juga menambahkan bahwa yang menjadikan mereka tidak membawakan lagu bertema Persib, adalah salah satu bentuk support mereka terhadap korban dan merespon aksi massa di Graha Persib.

Seperti yang diketahui sebelumnya bahwa markas Persib yang berada di Jalan Sulanjana sempat didemo, buntut dari insiden di pertandingan kontra Port FC. Sebanyak ribuan Bobotoh yang datang dari berbagai elemen meminta PT Persib Bandung Bermartabat menunjukan aksi solidaritasnya terhadap korban.

BACA JUGA: Ribuan Bobotoh Gelar Aksi Solidaritas di Depan Markas Persib Bandung

Saat di wawancarai di back stage DT09 juga menambahkan, tafsir dari properti Nisan yang mereka pakai adalah sebagai repserentasi dari matinya kebebasan berpendapat bagi supporter khususnya bobotoh.

“Jangan lupakan purwadaksi, Persib tidak akan besar tanpa Bobotoh.” tegas Syami.

 

 

(RF/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.