Ernest Prakasa Ingin Jadikan Fedi Nuril Sebagai Pastur di Film

[info_penulis_custom]
Fedi Nuril Pastur
(Instagram)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Komedian Ernest Prakasa ternyata memiliki cita-cita jadikan aktor Fedi Nuril sebagai Pastur. Namun, keinginan tersebut untuk peran di dalam film. Hal tersebut disampaikan Ernest Prakasa ketika membalas cuitan Fedi Nuril pada Rabu (27/11/2024).

Awalnya, Fedi Nuril membalas cuitan warganet yang memelesetkan salah satu judul film yang diproduseri oleh Ernest Prakasa, yakni “Jatuh Cinta Seperti di Film-Film”.

“Habis ini @imajinari_id buat ‘Poligami Seperti di Film-Film Fedi Nuril’. Genre-nya psychological thriller,” bunyi kicauan dari akun @Cakredi.

Unggahan tersebut tentu mendapat respon dari sang aktor.

“Asem,” ujar suami Calysta Vanny Widyasasti itu sambil menandai akun X Ernest Prakasa, @ernestprakasa.

BACA JUGA : Fedi Nuril Kritik Keras PDIP: Copot Kata ‘Demokrasi’ dan Coblos Pakai Garpu Siomay!

Namun tak berselang lama muncul komentar menggalitik dari Ernest Prakasa yang mengungkapkan keinginnya.

“Cita-cita gue ngasih elu peran Pastur,” kata komika tersebut yang disambut tawa dari netizen di kolom komentar.

Informasi tambahan, Fedi Nuril terkenal sebagai aktor yang kerap memerankan karakter suami yang memiliki banyak istri atau berpoligami. Film-film “poligami” Fedi Nuril di antaranya: “Ayat-Ayat Cinta”, “Surga yang Tak Dirindukan”, dan terbaru, “1 Imam 2 Makmum”.

Itulah sebabnya Ernest Prakasa ingin membuat aktor 42 tahun itu memainkan tokoh yang tidak bisa memiliki pasangan.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

10 Anomali Brainrot yang Lagi Viral, Ini Asal Usulnya!

3

7 Cara Menghentikan Langganan Pembayaran Otomatis pada Google Play, Ponsel dan Web

4

Cara Menggunakan Ice Liker, Gampang Banget!

5

Link Nonton Film Bad Boys: Ride or Die Sub Indo Anti Ngantri!
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.