Fantastis, Segini Harga Mobil Mainan Anak Nikita Willy

[info_penulis_custom]
Anak Nikita Willy
(Instagram @nikitawillyofficial94)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID Selebritis Nikita Willy dan Indra Priawan, tak pernah setengah-setengah dalam mengurus sang anak, Issa Xander. Setelah viral mendatangkan habib sebagai guru ngaji Issa, kini mereka membelikan mainan mobil yang harganya fantastis.

Mainan mobil Issa terungkap lewat unggahan ulang akun fanbase di Instagram, @nikitawillyofficial94. Unggahan tersebut menunjukkan momen Nikita Willy sedang memainkan mobil aki model Lamborghini Aventador bersama sang anak.

Mengutip dari berbagai sumber, mobil mainan Issa tersebut merupakan koleksi mobil aki Lamborghini Aventador Jumbo Licesed KYZ 032 C KYZ032C.

Mobil ini terbuat sangat mirip dengan mobil aslinya, bahkan pintu mobil mainan ini sudah memakai sistem hidrolik yang membuatnya bisa dibuka ke atas.

BACA JUGA : Nikita Willy Ungkap Tabiat Suaminya yang Menyebalkan

Di bagian dalam, mobil mainan tersebut memiliki dua kursi berbahan kulit yang bisa sesuaikan. Ada juga berbagai tombol yang memiliki beragam fungsi, mulai dari untuk menyalakan lampu, mengatur arah mobil, hingga pengatur kecepatan.

Dengan spesifikasi yang keren, tidak heran jika harga mainan Issa mencapai angka yang cukup fantastis. Di laman Tokopedia, harga Lamborghini Aventador Jumbo Licesed menyentuh angka Rp15 juta.

Ini bukan satu-satunya mobil mainan Issa. Anak pertama Nikita itu juga memiliki mobil mainan Model Mercedes Benz GLB yang harganya mencapai Rp1,9 jutaan.

Nikita Willy dan Indra Priawan memang terkenal tak tanggung-tanggung dalam memanjakan anak mereka. Setelah viral mendatangkan habib sebagai guru ngaji Issa, kini mereka membelikan mainan mobil mewah dengan harga fantastis untuk sang anak.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

2

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

5

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.