Ngeri! Fenomena “Zombie Drug” Menyebar di Los Angeles

[info_penulis_custom]
Zombie Drug
(Web)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Saat ini media sosial dihebohkan dengan jenis narkotika yang bisa merubah penggunanya menjadi Zombie. Fenomena ini disebut dengan Zombie Drug. Melansir Tribun, Fenomena ini tengah menyebar di wilayah Los Angeles.

Pejabat Los Angeles juga sudah membunyikan alarm Zombie Drug yang memprihantikan tersebut.

Fenomena Zombie Drug

Hal ini berasal dari narkotika lokal dengan Trahq atau Xylazine. Narkotika tersebut akan memberi efek mengerikan jika dicampur dengan obat-obatan terlarang seperti fentanyl dan heroin. Efek yang timbul saat mengkonsumsinya adalah kulit dan otot pengguna akan membusuk seperti zombie.

Obat tersebut bisa mengurangi sirkulasi darah pengguna. Sehingga bisa menyebabkan efek samping yang sangat luar biasa.

Agen Khusus Drug Enforcement Administration Bali Bodner mengatakan pada KTLA, “Jauh lebih mungkin menghentikan seseorang dari bernapas dan hal-hal yang menyertai xylazine, itu adalah vasokonstriktor. Jadi saat Anda menyuntikkannya, itu sebenarnya mengurangi sirkulasi darah.”.

Kasus yang pernah terjadi adalah seorang wanita hamil meninggal karena overdosis dari obat Fentanil. Wanita tersebut kulitnya juga ikut membusuk. Bahkan otot di kaki dan lengannya juga ikut membusuk. Sedangkan di beberapa unggahan video yang beredar di media sosial, banyak pengguna obat tersebut yang menjadi hiperaktif dan pemarah.

Selain itu, pengguna juga jalan dengan sempoyongan seperti zombie dan berkeliaran di jalan. Tranq merupakan obat penenang yang khusus untuk hewan seperti sapi dan kuda. Tapi obat ini sudah menyebar di pasar obat terlarang AS.

“Di wilayah Los Angeles yang lebih luas, kami melihat xylazine sebagai aditif dalam pil fentanil palsu,” kata juru bicara divisi Lapangan DEA LA, Nicole Nishida, pada surat kabar tertentu, melansir TribunJateng.

Ternyata Los Angeles buka merupakan tempat satu-satunya yang berurusan dengan zat ini. Di New York obat zombie ini di kaitkan dengan puluhan kematian.

BACA JUGA: Benarkah Jamur Cordyceps Bisa Menyebabkan Manusia Menjadi Zombie?

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.