Gunakan Gedung Serbaguna Kantor RANS Punya Raffi Ahmad Gratis?

[info_penulis_custom]
Gratis Gedung Serbaguna Raffi Ahmad
(Instagram /@raffinagita1717)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Rela Keluarkan kocek tak main-main untuk haji, kini Raffi Ahmad ungkap gratis gunakan gedung serbaguna kantor barunya, RANS.

Public figure Raffi Ahmad seolah ingin menunjukkan perhatiannya terhadap karyawannya. Baru-baru ini, Raffi Ahmad mengajak tiga karyawannya untuk naik haji bersama melalui program Haji Furoda.

Suami Nagitra Slavina ini juga memberikan kesempatan kepada karyawannya untuk menjalankan ibadah haji. Ia mengeluarkan dana sebesar Rp1 miliar untuk tiga karyawannya dalam paket ekonomi Haji Furoda.

Tindakan ini tidak hanya menunjukkan kepedulian terhadap kesejahteraan karyawan, tetapi juga memberikan kesempatan bagi mereka untuk menjalankan ibadah yang sakral.

Tak berhenti di situ, Raffi Ahmad juga meresmikan kantor baru RANS dan gedung serbaguna yang ia sebut gratis jika ingin dipakai karyawannya, termasuk untuk acara pernikahan.

BACA JUAG : Raffi Ahmad Batal Kolaborasi dengan Alan Walker, Ini Alasannya

“Ini di lantai lima ada ruang serbaguna. Ya, misalnya ada karyawan yang mau nikah, bisa lah di sini. Mumpung gedungnya, ruang serbagunanya belum dipakai studio, jadi kalau mau dipakai buat nikahan, buat keluarga atau karyawan RANS, boleh gratis,” kata Raffi Ahmad, mengutip dari akun TikTok @silvianh.19, pada Senin (6/3/2024).

Ruangan serbaguna ini untuk karyawan RANS, termasuk untuk acara pernikahan, dengan gratis.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.