Ingin Gagalkan Pemilu 2024, Densus 88 Tangkap Dua Anggota JAD di Jabar

[info_penulis_custom]
Densus 88 Tangkap Dua Anggota JAD
Densus 88 Tangkap Dua Anggota JAD di Jabar.(Foto:Fajar).
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA.TM.ID: Juru Bicara Densus 88 Antiteror Polri Kombes Pol Aswin Siregar mengatakan, dua orang terduga teroris yang tergabung dalam kelompok Jamaah Anshor Daulah (JAD) pimpinan Abu Oemar kembali ditangkap Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri.

Aswin menjelaskan, keduanya ditangkap karena merencanakan ingin menggagalkan jalannya pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

“Dua orang lagi yang baru kita lakukan penangkapan terkait dengan jaringan AO yang berencana menggagalkan jalannya pesta demokrasi tersebut,” kata Aswin dikutip Sabtu (4/11/2023).

Adapun kedua tersangka yang ditangkap masing -masing berinisial AH alias AM dan inisial DAM. Keduanya ditangkap pada tanggal 1 November 2023 di wilayah Jawa Barat.

“Mereka masing-masing juga ada di dalam suatu grup, misalnya di dalam grup Whatsaap yang mereka namakan kelompok Muslim United atau Ummatan Wasathan ada beberap grup seperti ini yang isi dari grup tersebut adalah membicarakan mengenai ghirah yah,” sebutnya.

BACA JUGA: Densus 88 Bongkar Rencana Teror Gagalkan Pemilu 2024, 104 Tersangka Diamankan

Dia menceritakan, bahwa dengan bertambahnya dua tersangka tersebut, maka saat ini sudah ada 42 tersangka dari JAD yang ditangkap baru-baru ini.Setelah sebelumnya 40 anggota ditangkap di bulan Oktober 2023.

“Semangat atau membangkitkan semangat untuk kegiatan-kegiatan yang sebenarnya sangat bersinggungan dengan aksi atau melanggar tindak pidana terorisme. Sepertoi share to share atau saling membagi materi yang berasal dari kelompok ISIS,” ucapnya.

Bukan hanya membahas perihal doktrin, dia mengungkapkan, mereka juga sering melakukan penggalangan donasi yang kemudian disalurkan ke satu tempat ataupun dipergunakan oleh kelompok tersebut.

“Kemudian aktif melakukan pembahasan atau diskusi tentang bagaimana melakukanpencairam penggalan pesta demokrasi atau pemilu tersebut,” jelasnya.

 

(Agus Irawan/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

3

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

4

10 Anomali Brainrot yang Lagi Viral, Ini Asal Usulnya!

5

7 Cara Menghentikan Langganan Pembayaran Otomatis pada Google Play, Ponsel dan Web
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.