Istri Bintang Emon Positif Narkoba saat Tes Kesehatan, Gegara Obat Flu?

[info_penulis_custom]
Bintang Emon
Bintang Emon (instagram @bintangemon)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Komika Bintang Emon mengabarkan bahwa istrinya, Alca Octaviani, positif narkoba saat melakukan pemeriksaan kesehatan di sebuah laboratorium. Hasil pemeriksaan tersebut tentu mengejutkan Bintang Emon dan orang-orang di laboratorium.

Setelah ditelusuri, ternyata Alca Octaviani positif narkoba karena kandungan dari dua obat flu yang ia konsumsi sebelum tes.

Obat-obatan tersebut memiliki kemiripan struktur dengan senyawa narkotika, sehingga menyebabkan hasil tes menjadi positif.

“Hasilnya positif wkwkwk. Gara-gara minum obat flu wey. Ngakak banget sumpah, kek tersangka di lab,” ujar Alca Octaviani saat mengirim pesan kepada Bintang.

BACA JUGA : Sindiran Pedas Bintang Emon untuk Pengantin Foto Prewedding Bromo

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Gusti Bintang (@bintangemon)


Beruntung, Alca Octaviani membawa obat yang ia konsumsi sehingga dapat meyakinkan orang-orang di laboratorium bahwa ia tidak benar-benar menggunakan narkoba.

Di luar permasalahan tersebut, Alca Octaviani merupakan seorang dosen di Universitas Bina Nusantara (Binus University) yang baru memulai kariernya pada semester ini. Selain itu, ia juga bekerja sebagai editor di salah satu portal media online.

Alca Octaviani adalah lulusan S1 Ilmu Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara dan melanjutkan S2 untuk jurusan Manajemen Teknologi.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

10 Anomali Brainrot yang Lagi Viral, Ini Asal Usulnya!

3

7 Cara Menghentikan Langganan Pembayaran Otomatis pada Google Play, Ponsel dan Web

4

Cara Menggunakan Ice Liker, Gampang Banget!

5

Link Nonton Film Bad Boys: Ride or Die Sub Indo Anti Ngantri!
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.