Kapolres Tasikmalaya Harapkan Pelaksanaan PSU Kondusif,Terjunkan 1.200 Personil Gabungan

[info_penulis_custom]
Kapolres Tasikmalaya Harapkan Pelaksanaan PUS Kondusif
Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pemungutan Suara Ulang (Istimewa)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

TASIKMALAYA, TEROPONGMEDIA.ID — Mensukeskan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Tasikmalaya, Polres Tasikmalaya menerjunkan petugas keamanan yang tidak sedikit. Tidak tanggung-tanggung, sebanyak 1.200 personil gabungan dari unsur TNI, Polri, Brimob, Satpol PP, Dinas Perhubungan dan instansi terkait lainnya diterjunkan mengamankan PSU.

“Kami, bersama TNI dan instansi terkait, berkomitmen penuh untuk menjaga PSU ini agar berjalan aman, tentram, tertib, lancar, dan kondusif,” ujar Kapolres Tasikmalaya, AKBP. Haris Dinzah, Sabtu 8 Maret 2025.

 

BACA JUGA:

Kebutuhan Rp60 Miliar, Pemdaprov Jabar Bantu Anggaran Penyelenggaraan PSU Tasikmalaya

Utak Atik Anggaran Pemungutan Suara Ulang Pilkada, Sekda Kabupaten Tasikmalaya: Kita Pakai Anggaran Efisiensi

 

Pelaksaan PSU, lanjut Harus, merupakan amanat undang-undang dan keputusan dari Mahkamah Konstitusi (MK). Dengan begitu, ia mengimbau kepada masyarakat untuk tetap menjaga kondusifitas, saling menghargai perbedaan pilihan, dan menunjukkan kedewasaan dalam berpolitik.

“Kami optimis, masyarakat Kabupaten Tasikmalaya akan mendukung terciptanya PSU yang aman dan damai,” ujar Haris.

Dengan kesiapan penuh aparat keamanan dan dukungan masyarakat, diharapkan PSU di Kabupaten Tasikmalaya dapat berjalan sukses dan menghasilkan pemimpin yang amanah.

 

 

(Doel/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

4

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan

5

UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.