Komitmen Good Corporate Governance, bank bjb Tolak Gratifikasi Natal dan Tahun Baru 2025

[info_penulis_custom]
(Foto: BJB)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (BJBR) atau bank bjb mengimbau kepada seluruh pihak untuk tidak memberikan hadiah, bingkisan, atau parcel dalam bentuk apa pun dalam rangka menyambut Hari Raya Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.

Sebagai wujud penerapan prinsip tata kelola perusahaan yang baik (Good Corporate Governance) melalui penerapan Program Pengendali Gratifikasi dan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP), serta dalam rangka memperingati Hari Raya Natal Tahun 2024 dan Tahun Baru 2025, disampaikan bahwa Dewan Komisaris, Direksi dan Seluruh Pegawai bank bjb dan Perusahaan Anak berkomitmen untuk tidak menerima dan/atau meminta gratifikasi, suap, hadiah dan/atau bingkisan dalam bentuk apapun dari stakeholders seperti nasabah, debitur, dan mitra kerja maupun pihak ketiga lainnya.

BACA JUGA: DIGI bank bjb Mudahkan Login Pakai Fitur Biometric

Apabila terdapat pihak-pihak yang disebutkan di atas menerima dan/atau meminta gratifikasi dengan mengatasnamakan perusahaan, dimohon kesediaannya untuk menginformasikan kepada bank bjb melalui whistleblowing system di bjbwbsbankbjb.co.id

bank bjb sangat berterima kasih dan menghargai dukungan dan stakeholders dalam meujudkan komitmen ini.

Ini adalah bagian dari komitmen bank bjb dalam menerapkan Program Pengendalian Gratifikasi serta mewujudkan tata kelola yang bersih dan transparan.***

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.