Maskapai Saudia Airlines Akan Mengangkut Jamaah Haji Indonesia

[info_penulis_custom]
Maskapai Saudia Airlines
Maskapai Saudia Airlines akan ikut mengantarkan jamaah haji Indonesia. (dok. kemenag)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA — Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (Dirjen PHU) Hilman Latief, mengungkapkan bahwa selain Garuda Indonesia, maskapai Saudia Airlines akan mengangkut jemaah haji Indonesia 2024 dalam perjalanan mereka ke dan dari tanah suci.

“Rencananya, tahun ini Saudia Airlines akan mengangkut sebanyak 106.993 jemaah dan petugas haji Indonesia,” kata Hilman, mengutip kemenag, Senin (8/4/2024).

Jemaah dan petugas yang akan menggunakan layanan Saudia Airlines terdiri dari individu dari 11 provinsi yang akan berangkat melalui lima embarkasi.

1. Embarkasi Riau, yang akan melayani jemaah dari Provinsi Jambi, Riau, Kepulauan Riau, dan Kalimantan Barat.

2. Embarkasi Palembang, akan mengirimkan jemaah dari Provinsi Sumatera Selatan dan Bangka Belitung.

3. Embarkasi Jakarta, akan memulai perjalanan bagi jemaah dari Provinsi Banten dan sebagian wilayah Jawa Barat.

4. Embarkasi Kertajati, akan mengirimkan jemaah dari wilayah Jawa Barat.

5. Embarkasi Surabaya, yang menjadi yang kelima, akan memulai perjalanan bagi jemaah dari Provinsi Jawa Timur, Bali, dan NTT.

BACA JUGA: Kuota Nasional Jemaah Haji Telah Terpenuhi, Terdapat 17.048 Kuota Berstatus Cadangan

Hilman menyatakan bahwa Saudia Airlines telah memberikan informasi terkait persiapan pengangkutan, termasuk kesiapan pesawat yang akan mengangkut jemaah haji Indonesia.

Pesawat tersebut telah memiliki jadwal penerbangan resmi yang disetujui oleh GACA untuk mengangkut jemaah haji saat keberangkatan maupun kepulangan.

 

 

(Vini/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

10 Anomali Brainrot yang Lagi Viral, Ini Asal Usulnya!
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.