Operator Telepon AS Didenda Hampir $200 Juta, Ini Sebabnya

[info_penulis_custom]
Operator Telepon AS Kena denda
(Pinterest)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Empat operator telepon terbesar di AS – AT&T, Sprint, T-Mobile, dan Verizon – harus membayar denda hampir $200 juta karena terbukti membagikan data lokasi pengguna tanpa persetujuan mereka.

Penyelidikan yang berlangsung selama bertahun-tahun menemukan bahwa empat operator AS tersebut menjual data lokasi pelanggan ke 88 perusahaan lain.

Hal ini dianggap sebagai pelanggaran terhadap undang-undang federal yang mewajibkan operator untuk melindungi informasi sensitif yang dipercayakan kepada mereka.

Mengutip dari independent ketua FCC (Komisi Komunikasi Federal), Jessica Rosenworcel. Menyatakan bahwa operator-operator ini gagal melindungi informasi lokasi pelanggan secara real-time. Yang mengungkapkan ke mana mereka pergi dan siapa yang mereka temui.

BACA JUGA : Apple Hapus Aplikasi Generator Seni yang Mengeksploitasi AI

Denda terbesar senilai $80 juta kepada T-Mobile, sementara AT&T membayar $57 juta, Verizon $47 juta, dan Sprint $12 juta.

Meskipun operator-operator tersebut membantah tuduhan FCC. Mereka tetap harus membayar denda yang jatuh. AT&T bahkan menyatakan akan mengajukan banding atas keputusan ini.

Kasus ini menunjukkan betapa pentingnya perlindungan data pribadi, terutama informasi sensitif seperti lokasi pengguna. Operator telepon dapat menjaga kerahasiaan data pelanggan dan hanya menggunakannya sesuai dengan persetujuan mereka.

Denda yang FCC jatuhkan kepada AS dapat menjadi pelajaran bagi industri telekomunikasi untuk lebih memperhatikan privasi dan keamanan data pengguna di masa mendatang.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.