Pelnas Wibowo Bersaudara Utamakan Pelayanan Terbaik Buat Customer

[info_penulis_custom]
Kegiatan Launching Kapal Tongkang Nadia 6 di Galangan Kapal ABS Shipyard Serang Banten ( dok Teropongmedia.id)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Direksi PT Pelnas Wibowo Bersaudara (PWB), Raden Harlan Maulana mengatakan, di tahun 2024 PWB memperkuat armada kapal melalui peremajaan kondisi kapal lama dan pengadaan kapal baru atau sewa untuk memenuhi permintaan customer.

Harlan menyampaikan bahwa saat ini masih ada 4 kapal Tugboat yang siap diselesaikan oleh PT ABS Shipyard untuk ditargetkan selesai pada tahun 2024.

“Ada 4 armada kapal Tugboat yang akan ditargetkan ABS Shipyard selesai pada tahun 2024,” kata Harlan saat ditemui Teropongmedia.id di Kantornya, Komplek Grand Wijaya Center, Jakarta Selatan, Kamis (27/12/2023).

BACA JUGA: Hingga Desember 2023, PT Pelnas Wibowo Bersaudara Telah Lakukan Pelatihan K3 untuk Awak 7 Kapal Tugboat dan Tongkang

Harlan menyebutkan, selain menambah armada kapal, PWB juga akan menyewa kapal dari luar untuk mendukung operasional PWB dalam memenuhi kebutuhan customer.

Harlan menjelaskan ke 4 kapal Tugboat itu nantinya bisa digunakan sendiri oleh ABS Group atau dijual kepada pihak lain.

“Ya bisa saja 4 armada kapal itu dipakai oleh ABS Group atau dijual ke pihak lain,” ujarnya.

Sementara itu, Harlan menerangkan bahwa pihaknya selalu menjaga pelayanan terhadap customer tetap terjaga, dengan memberikan pelayanan yang terbaik, diantaranya menjaga agar armada kapal dalam kondisi baik dan layak untuk digunakan dalam mengangkut muatan milik customer.

“Sesuai dengan visi misi PWB, kami selalu berupaya menjaga komitmen layanan terhadap customer tetap terjaga,  memberikan pelayanan yang terbaik dengan memastikan agar armada kapal selalu dalam kondisi terbaik dan layak untuk digunakan dalam melayani kebutuhan customer.,” bebernya.

Laporan wartawan Jakarta : Agus Irawan/Masnur

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.