Penentu Kemenangan Skuad Garuda, Ini Pesan Selebrasi Ole Romeny

[info_penulis_custom]
Ole Romeny Selebrasi Gol
Ole Romeny (No.10, jersey merah) saat menyarangkan gol ke gawang Bahrain yang dikawal Ebrahim Lutfalla dan membawa Indonesia menag 1 – 0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, pada Selasa (25/3/2025) (Dok. PSSI)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Gol tunggal Ole Romeny menjadi penentu kemenangan Skuad Garuda atas Bahrain, ketika menang 1 – 0. Tidak hanya membawa Indonesia menambah 3 poin krusial, namun menjadi pembahasan di kalangan suporter karena momen selebrasi Ole.

Ole menyebut, selebrasinya ada pesan positif untuk semua orang agar tidak mudah menyerah. “Artinya, tegakkan kepalamu, itu pesan untuk semua orang saat keadaan sulit,” ucap Ole saat konferensi pers usai pertandingan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, pada Selasa (25/3/2025).

BACA JUGA:

Prabowo Saksikan Kemenangan Timnas Indonesia, Turun ke Lapangan untuk Beri Selamat kepada Pemain

Timnas Indonesia Pimpin 1-0 atas Bahrain Berkat Gol Ole Romeny: Perubahan Taktik Kluivert Jitu!

“Baik di sepak bola maupun kehidupan, tetap berusaha, tetap percaya pada dirimu walau keadaan sulit. Ini pesan positif untuk anak-anak dan semua orang di stadion,” ujarnya pemain berpostur 185 cm itu menjelaskan.

Berdasarkan hasil pertandingan ini, kini Indonesia masih menempati peringkat ke empat klasemen Grup C dengan 9 poin. Sedangkan Bahrain, juga tidak beranjak dari peringkat kelima dengan 6 poin.

Skuad Garuda masih memiliki dua pertandingan tersisa di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia putaran ketiga. Menghadapi Tiongkok pada Kamis (5/6/2025) dan Jepang pada Selasa (10/6/2025).

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Link Live Streaming Tottenham vs Manchester United Selain Yalla Shoot di Final Liga Europa 2025

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.