Polda Metro Jaya: Tak Ada Tebang Pilih Amankan Paslon Pilpres 2024

[info_penulis_custom]
Nomor Urut Tiga Capres Pemilu 2024
Ilustrasi Pemilu 2024 dan Pilpres 2024.
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Polda Metro Jaya berkomitmen bakal memberikan pengamanan terhadap semua calon presiden dan wakil presiden (capres-cawapres), selama mereka melakukan kampanye Pemilu 2024.

Seperti yang diketahui kalau masa kampanye dilakukan selama 75 hari. Terhitung dari tanggal 28 November 2023 sampai 10 Februari 2024.

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Karyoto memastikan kalau mereka tidak akan tebang pilih dalam melakukan pengamanan terhadap tiga pasangan calon (paslon) tersebut.

BACA JUGA: Cegah Politik Uang saat Kampanye, Bawaslu Tingkatkan Pengawasan

“Tetap sama saja, semua calon itu tentu menjadi prioritas kita semuanya untuk dilakukan pengamanan dan semua pemilih juga sama, tetap kita prioritaskan untuk jadi pemilih yang santun,” ucap Irjen Pol Karyoto dalam keterangannya, Selasa (28/11/2023).

Irjen Pol Karyoto juga mengatakan kalau pihaknya dan TNI akan bekerja sama termasuk dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dalam mengamankan seluruh rangkaian Pemilu 2024.

“Insyaallah ya bukan hanya Polri, Polri TNI pemerintah, pak Gubernur dan jajarannya, kami semua sudah berupaya untuk membuat yang di awal-awal lalu dengan cipta kondisi. Sekarang sudah masuk fase-fase ya, apa yang menjadi concern kami terhadap tahapan itu kami akan amankan secara maksimal,” jelasnya.

Karyoto juga meminta kepada masyarakat untuk turut serta menjaga pengamanan Pemilu meski mempunyai perbedaan dalam pilihan.

“Ya sekarang yang paling penting memahamkan kepada grassroot, bertikai, bersengketa itu nggak ada gunanya. Karena kita inikan dalam satu perahu, mau ke mana gitu,” jelasnya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.