Sadis! Tukang Tambal Ban di Cirebon Dibunuh Anaknya

[info_penulis_custom]
Tukang tambal ban cirebon
Ilustrasi. (Pixabay)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Tukang tambal ban di Cirebon ditemukan tewas bersimbah darah diduga dibunuh oleh anaknya. Koban berinisial R (60), merupakan warga Panggang Sari Kecamatan Losari, Kabupaten Cirebon.

Insiden ini dibenarkan oleh Kapolsek Gebang, AKP Wawan Hermawan membenarkan. Menurut Wawan, kasus pembunuhan tersebut bermula dari cekcok yang terjadi antara ayah dan anak kandungnya.

Setelah aksi pembunuhan terjadi, sang anak sempat mencoba merekaya kasus pembunuhan tersebut untuk menghilangkan jejak, dengan tempat membakar tambal ban. Namun, sebelum api membesar warga berhasil memadamkan api tersebut.

“Api belum membesar, sudah ketahuan warga, jadi langsung dipadamkan,” kata Wawan, dikutip Minggu (23/3/2025).

Saat warga sedang memadamkan api, warga menemukan korban sudah bersimbah darah. Sedangkan saat pelaku itu, berpura-pura pingsan di lokasi kejadian.

“Pelaku langsung diamankan di lokasi kejadian,” kata Wawan.

BACA JUGA:

Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak Dalam Toren di Tambora Ditangkap

Polisi: Periksa 8 Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak Dalam Toren di Tambora

Kasatreskrim Polresta Cirebon AKP I Putu Prabawa tengah melakukan penyelidikan atas kasus tersebut. Menurut Putu, saat ditemukan, korban mengalami luka pada bagian kepala. Polisi juga menemukan sejumlah barang bukti di tempat kejadian perkara (TKP).

“Alat-alat yang digunakan untuk membunuh korban, ditemukan di TKP,” kata Putu.

Barang bukti yang ditemukan di TKP, termasuk palu dan alat penyungkil ban yang diduga digunakan untuk membunuh korban.

(Virdiya/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Strategi Bisnis: Fokus

3

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

4

UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.