Sekjen KIPP: Jokowi Jangan Ikut Cawe-Cawe di Pilkada 2024

[info_penulis_custom]
Pilgub Jakarta
Ilustrasi- Pilkada 2024. (istockphoto)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Sekretaris Jenderal (Sekjend) Kaka Suminta menilai Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebaiknya tidak ikut cawe-cawe an di Pilkada 2024, hal ini akan menggangu proses demokrasi.

“Jokowi jangan ikut cawe-cawe di pilkada 2024, karena bisa mengganggu jalannya demokrasi politik,” kata Kaka kepada Teropongmedia.id, Jumat (31/5/2024).

Kaka mengatakan, pilkada 2024 adalah pesta demokrasi para partai politik, maka Jokowi sebagai Presiden sebaikan bersikap netral dan tidak ikut campur dalam pilkada 2024.

Menurut dia, Jokowi lebih fokus untuk mempersiapkan diri di masa pensiun sebagai presiden. Hal ini akan menjadi terkesan di rakyat Indonesia.

BACA JUGA: Menko Polhukam Ingatkan Tetap Netral Pada Pilkada Serentak 2024

“Ya Jokowi lebih tenang dan diam saja untuk fokus persiapan menjelang pensiun sebagai presiden,” ungkapnya.

Diketahui, pertarungan pilkada akan dimulai pada November 2024. Semua parpol akan berbondong-bondong mengadu kekuatan politiknya dengan memunculkan jagoannya yang akan bertarung pada pilkada 2024.

Sementara itu, PDIP juga akan memperlihatkan jagoannya yang bertarung di pilkada 2024 untuk melawan jagoan yang didukung oleh Jokowi.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

UMKM Kuliner di Era Digital: Warung Sate Solo Pak Komar

3

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan

4

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

5

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.