Senyum Mario Dandy Usai Sidang, Netizen: Gila!

[info_penulis_custom]
senyum sumringah Mario Dandy usai sidang foto (tangkap layar/ Instagram @viralsekali)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Berdasarkan dari video yang sudah beredar di media sosial, Mario Dandy bisa senyum sumringah seusai sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Selasa (13/6/2023).

Mario Dandy tampak senyum lebar setelah menjalani sidang pemeriksaan. Momen ini terjadi, usai Majelis Hakim, Alimin Ribut Sujono menyampaikan sidang lanjutan pada Kamis (15/6/2023).

Terdakwa Mario dan terdakwa Shane Lukas duduk berdampingan dengan menghandap langsung kepada majelis hakim.

BACA JUGA: Hakim Tolak Sidang Terpisah Mario Dandy – Shane

Mantan kekasih Agnes Gracia ini masih berada di ruang sidang utama berbincang dengan penasihat hukumnya .

Dia tersenyum lebar selama hampir dua detik. Saat di pintu keluar ruangan sidang, dia tampak menunduk dan tatapanya ke lantai langsung membelakangi wartawan yang sedang menyorot wajahnya.

Netizen yang melihat video momen Mario Dandy sedang tersenyum itu, dianggap mengalami gangguan jiwa.

Video tersebut juga mendapat sorotan dari ayah korban David Ozora, Jonathan Latumahina. Ia membantah spekulasi netizen, yang menganggap telah terganggu jiwanya akibat kasus penganiayaan berat terhadap David.

Hal itu, ia sampaikan melalui cuitan Twitter pribadinya @seeksixsuck, Rabu (14/6/2023). Bukan gangguan jiwa, kata Jonathan, melainkan itu strategi Mario agar terbebas dari hukuman.

Ia pun menegaskan soal mental anak Rafael Alun Trisambodo itu, yang dibuktikan dari laporan saat pelimpahan  dari Polda Metro Jaya.

“Banyak yang nyangka dia udah gila dan stress, engga dia sehat secara psikis dan sudah ada reportnya pas pelimpahan dari PMJ lalu,” tulis Jonathan.

“Kalo pada nyangka dia gila maka strategi dia berhasil,” sambungnya.

(Saepul/Dist)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan

4

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.