Razia Motor di Maluku Berujung Bentrokan dan Baku Tembak antara Brimob dan Polisi

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Pasukan Brimob Resimen 3 Pelopor dan Polisi Lalu Lintas Polres Kota Tual terlibat bentrokan di depan Gereja Maranatha, Kota Tual, pada Minggu malam (28/7). Jemaat yang sedang beribadah panik dan berlindung di bawah tiang rumah akibat suara tembakan dari luar gereja. Akibat bentrokan tersebut, jendela-jendela di Polres Kota Tual pecah, dinding kantor Polres […]