Tips Memilih Buah Apel dengan Selektif

[info_penulis_custom]
Memilih Buah Apel
(web)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Apel adalah salah satu buah umum yang sering kamu temukan di mana pun. Banyak orang yang mengkonsumsi buah ini, karena cita rasanya segar dan sangat manis. Kamu harus selektif saat memilih buah apel yang akan kamu konsumsi.

Jika kamu salah pilih, maka buah ini justru tidak akan manis dan merasa mentah. Kamu perlu melakukan beberapa tips berikut ini untuk memastikan jika buah tersebut benar-benar sudah matang.

1. Tekstur Harus Keras

Saat memilih buah apel perhatikan teksturnya. Kamu bisa pastikan telebih dahulu dengan cara memencet apel secara lembut, tapi dengan sedikit tekanan. Fungsi memencet apel tersebut supaya memastikan jika apel masih renyah, sehingga manis saat kamu konsumsi. Hindarilah apel yang sudah tidak renyah, karena rasanya tidak manis lagi.

2. Suaranya Nyaring Saat Diketuk

Cara memilih buah apel berikutnya yaitu dengan mengetuk buah apel dengan jari kamu. Dengan ini kamu bisa memastikan seperti apa sebenarnya suara yang kamu hasilkan dari buah apel tersebut. Sehingga bisa mendapat gambaran dari cita rasanya.

Jika suaranya terdengar nyaring, maka artinya apel tersebut masih renyah dan mengandung banyak air dalamnya. Hal tersebut menandakan jika apel memiliki cita rasa yang manis dan teksturnya juga renyah. Hindari apel yang bunyinya berat, karena bisa jadi sudah kering.

3. Aroma yang Khas

Memilih buah apel juga perlu kamu perhatikan aromanya. Apel memiliki aroma khas jika kondisinya sudah matang. Aromanya sangat kuat jika kamu cium dengan jarak cukup dekat. Kamu bisa mengetahui kematangan apel dengan mendeteksi aroma buah apel ini. Dengan begitu, jangan salah lagi dalam memilih buah satu ini.

4. Hindari Bercak

Pasti kamu pernah melihat apel yang ada bercaknya. Bercak tersebut bisa disebabkan kareka faktor cuaca atau bisa juga karena kualitas apel kurang baik. Sebaiknya hindarilah apel dengan bercak di permukaannya. Hal tersebut untuk memastikan jika kondisinya baik dan berkualitas untuk dinikmati.

5. Permukaan Tidak Berlubang

Pastikan dengan cermat saat akan membeli buah apel. Pastikan terlebih dahulu jika apel ini tidak ada lubangnya di permukaan buah apel yang kamu beli. Memar tersebut dikarenakan apel saling tabrakan. Lubang ini bisa menjadi tanda dari jangkitan hama. Hindarilah tipe apel yang ciri-cirinya seperti ini.

BACA JUGA: Buah Termahal di Dunia dengan Harga Fantastis

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.