Babak Baru Konflik Donasi: Agus Salim Resmi Laporkan Pratiwi Noviyanthi ke Mabes Polri

[info_penulis_custom]
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Konflik donasi yang melibatkan Agus Salim memasuki babak baru. Bersama pengacaranya, Alvin Lim, Agus resmi melaporkan Pratiwi Noviyanthi, yang dikenal sebagai Teh Novi, ke Mabes Polri pada Selasa (10/12/2024).

Dalam laporan tersebut, Alvin Lim menuding Pratiwi Noviyanthi melanggar Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) atas dugaan pencemaran nama baik. “Yang kami laporkan pasal ITE,” ujar Alvin Lim kepada awak media. Agus Salim juga hadir untuk memberikan keterangan langsung kepada penyidik sebagai bagian dari proses hukum.

Sebelumnya, kedua pihak sempat berdamai setelah mediasi yang difasilitasi oleh Menteri Sosial, Saifullah Yusuf, pada awal Desember 2024. Kisruh ini bermula dari dugaan penggunaan sebagian dana donasi oleh Agus Salim untuk keperluan pribadi, termasuk membayar utang. Hal ini memicu keputusan Pratiwi Noviyanthi untuk menarik dan mengembalikan sebagian besar dana donasi sebesar Rp1,3 miliar kepada para donatur, yang kemudian menjadi awal dari konflik yang berlanjut.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.