Begini Cara Menukarkan GoPay Coins untuk Bayar Gojek dan Tokopedia

[info_penulis_custom]
GoPay Coins
Cara menggunakan GoPay Coins (foto: dok. pinterest)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pertanyaan seputar masa berlaku GoPay Coins menjadi topik yang banyak dicari oleh pengguna dompet digital GoPay. Hal ini tidak mengherankan mengingat Coins memberikan banyak keuntungan bagi para penggunanya.

GoPay Coins adalah bagian dari program loyalitas pelanggan yang terselenggarakan oleh Gojek dan Tokopedia. Program ini memberikan sistem poin universal dalam bentuk saldo cashback sebagai bentuk reward kepada pengguna.

Melansir dari berbagai sumber beginilah cara mendapatkan, memanfaatkan, dan menukarkan Coins sebelum kedaluwarsa.

Bagaimana Coins Diperoleh

GoPay Coins bisa dapat setelah pengguna menyelesaikan misi atau transaksi tertentu di Gojek dan Tokopedia. Koin yang terkumpul dapat terpakai sebagai potongan pembayaran saat melakukan transaksi, baik itu transaksi di Tokopedia atau layanan digital di Gojek.

Nilai cashback Coins setara dengan Rp1. Sebagai contoh, jika pengguna berhak mendapatkan cashback senilai Rp5.000, mereka akan menerima 5.000 Coins.

Perlu paham perbedaan antara GoPay dan GoPay Coins. GoPay adalah uang elektronik yang dapat terpakai sebagai metode pembayaran, sementara Coins adalah poin loyalitas yang terperoleh setelah melakukan transaksi tertentu.

Cara Menggunakan

GoPay Coins dapat terperoleh melalui kupon cashback, hadiah, redeem gift card, dan review produk pilihan. Untuk menggunakan GoPay ini di Tokopedia atau Gojek, pengguna harus melakukan “Sambungin Akun” dari Tokopedia ke Gojek. Proses ini dapat melalui menu “Aktifkan” di halaman “Home” atau menu “Pengaturan Profil” di akun Tokopedia atau Gojek.

Coins bisa terpakai sebagai potongan pembayaran saat bertransaksi di Tokopedia, terutama dalam pembelian beberapa produk  fintech. Namun, tidak semua transaksi fintech dan produk digital mendukung penukaran Coins.

BACA JUGA : Ini 7 Cara Tarik Tunai Gopay Melalui ATM BCA

Masa Berlaku

GoPay Coins memiliki masa berlaku atau kedaluwarsa. Masa berlaku ini berakhir pada tanggal 31 Desember pada akhir tahun berikutnya dari tanggal GoPay. Penting untuk tahu bahwa satu pengguna bisa memiliki dua masa berlaku yang berbeda tergantung pada kapan GoPay.

Sebagai contoh, jika pengguna mendapatkan Coins pada periode antara 1 Januari—31 Januari 2022, masa berlakunya akan habis pada 31 Desember 2023. Sementara itu, pengguna yang mendapatkan Coins pada periode antara 1 Januari—31 Desember 2023, masa berlakunya akan habis pada 31 Desember 2024.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.