Beres Rehabilitasi Narkoba, Chandrika Chika Langsung Nongol di TV

[info_penulis_custom]
Chandrika Chika Narkoba
(Instagram/@chandrikachika__)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Selebgram, Chandrika Chika yang baru saja bebas dari rehabilitasi narkoba untuk pertama kalinya tampil di televisi dan membahas kasusnya. Dalam penampilannya, mantan pacar Thariq Halilintar ini terlihat tertunduk menangis, merasa sedih dan menyesal atas kesalahannya yang terlibat narkoba.

“Sedih atas kesalahan yang aku buat, lingkungan dan keluarga pasti banyak yang aku rugikan. Aku menyesal,” kata Chika Di acara Rumpi Trans TV pada Kamis (13/6/2024)

Host acara tersebut, Feni Rose turut memberikan dukungan dan empati pada Chandrika Chika, menyadari bahwa proses yang ia jalani bukanlah hal yang mudah. Ketika mendapat pertanyaan tentang beratnya proses tersebut, Chandrika Chika dengan tegas menjawab.

“Berat, berat banget,” tegas Chika

Ia sesekali menghapus air matanya dengan tisu, mengungkapkan kesedihannya karena dampak masalah tersebut terhadap keluarganya.

Perilaku dan respons Chandrika Chika saat ini sangat berbeda dengan saat ia berada di Polres Metro Jakarta Selatan, terutama dalam momen viral kibas rambutnya.

Pada saat tersebut, ia terlihat santai saat akan rehabilitasi, tidak ada kesedihan dan penyesalan yang ia perlihatkan.

BACA JUGA : Selebgram Chandrika Chika Direhabilitasi BNN

Sebelumnya, Chandrika Chika tertangkap polisi di kawasan Setiabudi, Jakarta Pusat pada bulan April 2024. Bersama lima orang lainnya, termasuk sahabat Billy Syahputra, mereka terlibat dalam kasus narkoba.

Polisi menyatakan bahwa narkoba bukanlah barang baru bagi mereka, termasuk Chandrika Chika, yang sudah bersinggungan dengan barang haram tersebut selama lebih dari setahun.

 

(Hafidah Rismayanti/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Industri Ekspor Tertekan Tarif AS: Penguatan Ekonomi Domestik Bukan Lagi Pilihan Tapi Keharusan

2

ESDM Sebut Banjir Pasokan di Pasar Internasional jadi Salah Satu Penyebab Harga Nikel Turun

3

Ibis Bandung Pasteur Perkenalkan Signature Menu: Warisan Rasa dalam Hidangan Premium

4

Komdigi Terbitkan Aturan Pembatasan Diskon-Gratis Ongkir, Cek Isi Aturannya

5

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.