Eks Bek Persib Ini Dikira Orang Korea, Shayne Pattynama Dikartu Kuning

[info_penulis_custom]
Sosok Bejo Sugiantoro di Mata Nova Arianto
Pelatih kepala Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto (Instagram/novarianto30).
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Asisten pelatih Timnas Indonesia yang juga mantan punggawa Persib Bandung, Nova Arianto membagikan cerita lucu di selah aktifitasnya bersama skuat Merah Putih. Pemilik selebrasi gol ‘Suster Ngesot’ itu menerangkan bahwa salah seorang pemain keturunan Indonesia, Shayne Pattynama salah menduga akan background negaranya.

Cerita lucu itu disampaikan Nova Arianto dalam akun Instagramnya. Ia menjeskan bahwa selama ini, Shayne Pattynama menduga bahwa Nova merupakan asisten pelatih yang dibawa Shin Tae-yong dari Korea Selatan dan sangat fasih berbahasa Indonesia.

Uniknya, baik Shayne dan Nova sebenarnya sudah bekerjasama dalam 6 bulan ke belakang. Namun fullback Viking FK itu baru mengetahui bahwa Nova merupakan orang Indonesia asli dari kompatriotnya, Marc Klok.

“Kartu kuning untuk Anda, Shayne Pattynama. Ternyata selama enam bulan bersama tim nasional, Shayne berpikir saya orang Korea yang pintar berbahasa Indonesia. Baru hari ini setelah bertanya dengan Marc Klok, baru tahu kalau saya orang Indonesia,” tulis Nova Arianto di Instagramnya.

BACA JUGA: Persib U17 Sukses Pertahankan Gelar Nusantara Open 2023, PT.PBB Bicara

Shayne Pattynama merupakan salah satu pemain yang dipanggil Shin Tae-yong untuk menjalani pemusatan latihan bersama Timnas Indonesia di Turki. Ini merupakan bentuk persiapan tim Merah Putih menatap Piala Asia 2023 di Qatar.

Pada sesi latihan hari kedua, intensitas latihan timnas Indonesia mulai ditingkatkan. Pada pagi hari, penggawa Garuda melakukan latihan gym di hotel tempat mereka menginap. Sedangkan sore hari penggawa Garuda berlatih di lapangan selama dua jam.

 

(RF/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.