Farhan Optimis Persib Bandung Bakal Kembali Gelar Juara Liga 1 Musim Ini

[info_penulis_custom]
Farhan Optimis Persib Bandung Bakal Kembali Gelar Juara
Wali Kota Terpilih, M Farhan (Rizky Iman/TM)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Wali Kota Bandung terpilih Muhammad Farhan optimisistis, Persib Bandung akan kembali meraih gelar juara Liga 1 Indonesia di musim 2024/2025.

Sebelumnya Farhan pernah menjabat sebagai Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Bidang Marketing, Farhan pin percaya Persib Bandung akan memberikan kebanggan yang sama di 2023/2024.

“Untuk back to back, saya pikir peluang Persib sangatlah besar. Tetapi terpenting adalah peran tim pelatih di ruang ganti. Itu kuncinya,” kata M Farhan, Rabu (12/2/2025).

Farhan juga menilai, ruang ganti dalam dunia sepakbola memiliki peran penting bagi setiap klub. Di ruang tersebut, pelatih akan menerapkan strategi, masukan dan mengingatkan pemain sebelum laga dimulai.

Pihaknya pun mencontohkan saat di Persib Bandung pimpin Djadjang Nurjaman saat itu. Pria yang akrab disapa Djanur ini, dinilai berhasil mengendalikan ruang ganti di setiap pertandingan.

BACA JUGA: Farhan Dukung Sport Tourism Agar Kota Bandung Mendunia

“Salah satu kekuatan Pak Djadjang adalah mengendalikan ruang ganti. Bahkan saya menyaksikan sendiri bagaimana Pak Djadjang saat memimpin doa yang membuat tim ini menjadi luar biasa,” ujarnya

Di samping itu, Farhan pun berharap dan percaya, apabila coach Bojan Hodak telah paham terkait hal tersebut. Sebab, Persib Bandung tetap kokoh di puncak klasemen sementara liga dengan mengoleksi 49 poin.

 

(Rizky Iman/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.