HUT ke-78 RI: Tim Persib Bandung Heningkan Cipta Saat Jalani Latihan di GBLA

[info_penulis_custom]
persib heningkan cipta HUT RI
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Di tengah suasana HUT ke-78 Kemerdekaan RI, tim Persib Bandung termasuk pelatih dan oficial sejenak mengheningkan cipta di tengah suasana latihan mereka.

Turut memeriahkan hari kemerdekaan RI yang jatuh pada hari ini, Kamis 17 Agustus 2023, para pemain Persib menunjukkan sikap nasionalismenya.

Hal itu tampak pada saat mereka mengikuti latihan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

Para pemain, pelatih dan juga ofisial Persib menggenakan pita merah putih melingkar pada lengan maupun di kepala.

BACA JUGA: Persib Masih Belum Memuaskan Bojan Hodak Fokus Benahi Anak Asuhnya

Para pemain memulai latihan dengan menyaksikan video pertandingan pada pukul 08.00 WIB.

Kemudian tim turun latihan di lapangan dengan menu pemanasan, penguasaan bola, penyelesaian akhir hingga gim yang melibatkan empat tim selama 25 menit.

Setelah latihan sekitar pukul 10.00 WIB, seluruh anggota skuad Persib sejenak berdoa dan mengheningkan cipta selama 1 menit untuk mengenang jasa para pahlawan.

Pelatih fisik Persib Yaya Sunarya mengatakan, sesi latihan hari ini sebagai persiapan menatap laga kontra PSIS Semarang di Stadion Jatidiri pada Minggu, 20 Agustus 2023.

“Kami berusaha untuk me-manage beberapa hal yang menjadi kekurangan tim dan berusaha memperbaikinya,” kata Yaya, dikutip adri laman resmi Persib Bandung.

 

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.