Intip Harga Mobil Termurah di GIIAS 2023, Harga Rp 100 Jutaan!

[info_penulis_custom]
harga mobil rp 100 jutaan
Ilustrasi harga mobil Rp 100 jutaan (Daihatsu)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

TANGERANG,TM.ID: Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 yang berlangsung selama tanggal 10 hingga 20 Agustus di BSD, Tangerang Selatan menampilkan berbagai produk otomotif seperti motor dan mobil.

Berbagai mobil yang dipajang di GIIAS 2023, sejumlah kendaraan roda empat dijual dengan harga relatif murah. Kami akan merekomendasikan sejumlah mobil dengan harga Rp 100 Jutaan.

Salah satu mobil termurah yang anda bisa bawa pulang adalah Daihatsu Sigra 1.0 tipe D M/T yang dipasarkan dengan harga Rp 136,2 juta. Kemudian ada kembaran Sigra dari brand Toyota, yakni Calya, untuk tipe 1.2 E M/T yang dibanderol Rp 167,6 juta.

Namun, terdapat pilihan lainnya juga untuk anda disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan anda.

BACA JUGA: Harga Baterai Hybrid Mobil Suzuki jika Rusak Bikin Puyeng!

Rekomendasi Mobil Harga Rp 100 Jutaan di GIIAS 2023

Adapun harga mobil yang berada dikisaran Rp 100 Jutaan berikut ini:

1. Daihatsu Ayla 1.0 M MT: Rp 135,5 juta

2. Daihatsu Sigra 1.0 D MT: Rp 136,2 juta

3. Honda Brio Satya S MT: Rp 165,9 juta

4. Toyota Calya 1.2 E MT: Rp 167,6 juta

5. Suzuki S-Presso MT: Rp 168,3 juta

Spesifikasi Mesin Daihatsu Ayla:

Spesifikasi Mesin Toyota Calya 1.2 MT:

Tipe Mesin

In-line 4 Cylinder, 16 Valve, DOHC, Dual VVT-i

Torsi Maksimum(Kgm / Rpm)

11 / 4,200

Spesifikasi Mesin Suzuki S-Presso MT:

JUMLAH DAN KONFIGURASI SILINDER
3 silinder segaris
DIAMETER X LANGKAH
73 mm x 79,5 mm
TENAGA MAKSIMAL
49/5500 kW/RPM
TORSI MAKSIMAL
89/3500 Nm/RPM
VOLUME SILINDER
998 CC

Itulah daftar harga dan ringkasan spesifikasi mobil yang tergolong ramah dikantong untuk diketahui oleh anda, jika nantinya mengunjungi event otomotif bertaraf internasional itu.

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.