Kawal Kirab Bendera Merah Putih, Intip Ketangguhan MV3 Maung

[info_penulis_custom]
mv3 maung tangguh
(Dok.Pindad)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID —  Dalam pengawalan kirab Bendera Pusaka Merah Putih dan Teks Proklamasi ke Ibu Kota Negara (IKN), ada yang menyita perhatian pecinta otomotif, mobil gagah MV3 Maung Tangguh.

Mobil besutan PT Pindad Bandung ini, terlihat menarik sebagai kendaraan keamanan, apalagi dalam pengawalan kirab pusaka sang merah putih.

Dibalik itu, PT Pindad menawarkan tiga varian utama Maung, yakni Maung Tangguh, Maung Jelajah, dan Maung Komando. Setiap varian memiliki spesifikasi yang sesuai dengan kebutuhan.

Spesifikasi MV3 Maung Tangguh

MV3 Maung Tangguh memiliki ukuran panjang 4.977 mm, lebar 2.000 mm, dan tinggi 1.820 mm. Dengan ukuran ini, Maung Tangguh mampu menghadapi berbagai medan jalan, baik yang beraspal maupun yang berbatu dan berlumpur. Kendaraan ini memiliki berat kosong sekitar 100 kg, yang cukup ringan untuk ukuran kendaraan taktis.

Salah satu keunggulan utama Maung Tangguh adalah mesinnya. mesin yang tersemat adalah  turbo diesel 2.200 cc mampu mencapai kecepatan aman hingga 100 km/jam.

Selain itu, Maung Tangguh juga memiliki jarak tempuh hingga 500 km dalam satu kali pengisian bahan bakar, menjadikannya kendaraan yang andal untuk misi jarak jauh.

Mesin  tersebut diklaim dapat meledakan daya maksimum sebesar 202 PS atau setara dengan 199 HP, dengan torsi mencapai 441 Nm. Kemampuan ini memungkinkan MV3  Maung Tangguh untuk menahan beban berat hingga 40 HP/ton, membuatnya siap menghadapi medan perang sekalipun.

Suspensi

Untuk menjelajah berbagai medan, Maung Tangguh telah terancang sedimikian rupa dengan suspensi depan independent coil spring dan suspensi belakang rigid atau independent with shock absorber. Kombinasi ini memastikan bahwa kendaraan tetap stabil dan nyaman meskipun melintasi medan yang sulit dan tidak rata.

Maung Tangguh dalam pengawalan Sang Merah Putih adalah varian dengan atap terbuka, yang memungkinkan pengangkutan hingga 4 personel. Kendaraan ini dilengkapi dengan 5 pintu, yakni 4 pintu samping dan 1 pintu belakang untuk akses yang mudah dan cepat.

Hingga saat ini, PT Pindad masih fokus pada produksi Maung versi militer. Namun, dalam waktu dekat, mereka berencana untuk memproduksi versi sipil dari Maung yang pastinya akan menarik minat masyarakat umum yang membutuhkan kendaraan tangguh untuk berbagai keperluan.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.