Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, Segini Harta Kekayaannya!

[info_penulis_custom]
mahfud mundur tapera
Mahfud MD. (Foto Instagram/@mochmahfud)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Mahfud mundur dari jabatan Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam). Alasannya? Mahfud sedang berkomitmen penuh pada kampanye sebagai calon Wakil Presiden nomor urut 3. Keputusan Mahfud mundur saat kampanye Pemilu 2024 menuai beragam respons dari masyarakat.

Di satu sisi, aksi tersebut sebagai bentuk protes dan kritik moral terhadap penguasa yang masih menjabat di pemerintahan sambil aktif dalam kampanye politik.

“Surat ini akan disampaikan begitu saya mendapatkan jadwal ketemu dengan Presiden,” ujar Mahfud dalam live streaming di kunjungannya di Lampung Tengah pada Rabu, (31/1/2024).

Kekayaan Mahfud MD

Meski berhenti menjadi menteri, yang berarti tidak lagi menerima gaji, harta kekayaannya tetap menjadi sorotan. Menurut Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara dari Komisi Pemberantasan Korupsi (LHKPN KPK), harta kekayaan Mahfud MD mencapai Rp 29,54 miliar pada periode 2022, yang dilaporkan per 31 Maret 2023.

BACA JUGA: Mundur dari Menkopolhukam, ini Jejak Pendidikan dan Karir Mahfud MD

Komponen Harta Kekayaan

  • Tanah dan Bangunan (Rp 12,06 miliar): Mahfud memiliki 4 bidang tanah di Sleman, Yogyakarta, dan sebidang tanah di Pamekasan, Jawa Timur. Terdapat juga 8 rumah atau bangunan di Sleman, 1 di Surabaya, dan 1 di Jakarta Selatan.
  • Alat Transportasi dan Mesin (Rp 1,50 miliar): Meliputi motor Honda, motor Vespa Primavera, mobil Toyota Avanza Veloz, Toyota Vios, Toyota Camry, dan Toyota Alphard.
  • Harta Bergerak Lainnya (Rp 180 juta):
  • Kas dan Setara Kas (Rp 15,8 miliar): Komponen terbesar dari total kekayaannya.

Dengan demikian, total kekayaan Mahfud MD mencapai Rp 29,546,144,117. Menariknya, ia tercatat tidak memiliki utang, menunjukkan keberhasilannya dalam mengelola aset dan finansial pribadinya.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.