Makeup Artist Ternama Slam Wiyono Meninggal Dunia, Begini Respon Ashanty

[info_penulis_custom]
Slam Wiyono Meninggal
Kabar Slam Wiyono Meninggal (Instagram/@ashanty_ash)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Kabar meninggal makeup artist (MUA) kondang, Slam Wiyono, pada Kamis (23/1/2025) meninggalkan duka mendalam bagi banyak artis Tanah Air. Kepergiannya yang mendadak mengejutkan banyak pihak, termasuk para selebriti yang selama ini menjadi langganannya.

Penyanyi Ashanty mengungkapkan rasa terkejutnya melalui Instagram story. Ia mengunggah ulang foto Slam dengan emoji menangis dan menulisan rasa tak percayanya.

“Masih belum percaya.” tulis Ashanty dalam akun instagaramnya pada Jumat (24/1/2025).

Melalui akun Instagramnya, Aurel mengenang kebaikan Slam dan kebiasaan memanggilnya dengan panggilan sayang.

“Innalillahi wainailaihi rojiun @slamwiyono. Jaman gadis sering banget di-makeup-in kamu, kak, huhu. Kak Slam orang baik banget.. selalu manggilin manjaah kalau ketemu,” tulis Aurel.

BACA JUGA : Anang Hermansyah dan Ashanty Kompak Berpose Gothic, Netizen Salpok

Selain Ashanty dan Aurel, sejumlah artis lain seperti Andien, Natasha Wilona, dan Lyodra juga turut berduka cita atas kepergian Slam.

Mereka mengungkapkan rasa kehilangan dan mengenang sosok Slam sebagai MUA yang profesional dan ramah.

Jenazah Slam Wiyono akan dimakamkan di Kabupaten Mesuji, Lampung. Saat ini, jenazah disemayamkan di rumah duka di Lampung. Penyebab pasti meninggal Slam Wiyono belum diungkapkan secara resmi dan masih dalam proses konfirmasi kepada pihak keluarga.

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.