Meriahkan Tahun Baru Imlek, The Kings Shopping Center Gelar Event Spesial!

[info_penulis_custom]
The Kings Shopping Center
The Kings Shopping Center bakal menggelar sederet event menarik untuk memeriahkan tahun baru imlek ke 2575 kongzilly. (Teropongmedia.id/Rizky)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: The Kings Shopping Center bakal menggelar sederet event menarik untuk memeriahkan tahun baru imlek ke 2575 kongzilly.

Tim event The Kings Shopping Center, Enggar mengatakan, dalam rangka menyambut tahun baru imlek 2575. Ia menyebut, acara barongsai yang merupakan perdana digelar di tahun 2024.

“Acaranya sendiri disini akan ada barongsai tong gak ada liong juga, sama nanti bakal ada pertunjukan lantai juga tapi langsung di lantai lima daerah foodcourt kami,” kata Enggar kepada Teropongmedia.id, Sabtu (27/1/2024).

Tak hanya itu, kata dia, akan ada beberapa acara menarik lainnya di The Kings Shopping Center di tanggal 3 Februari 2024, kemudian di lanjut pada tanggal 8 Februari 2024.

“Di tanggal 3 Februari itu kita ada acara barongsai tong gak dan di tanggal 8 juga sama kita ada acara barongsai tong gak dan mengelilingi seluruh lantai di mall The Kings Shopping Center jadi akan ada banyak angpao sepertinya,” kata dia.

BACA JUGA: Waduh, Harga Sewa Kios Pasar Bandung Baru Naik Drastis

Sementara itu, Tim event lainnya yakni Indah mengungkapkan, akan ada pengundian BRI reward di tanggal 4 Februari.

“Jadi buat masyarakat yang pernah ngerasa berbelanja di minimal 150 ribu boleh datang siapa tau dapet doorprize,” kata Indah.

Adapun doorprize yang ada di BRI reward tersebut kata Indah yakni, Mobil, paket Umroh, Logam mulia dan Motor Listrik.

“Jadi masyarakat yang pernah berbelanja minimal 150 ribu menggunakan mesin edisi BRI atau Qris BRI dan sudah menukarkan kupon, kupon tersebut akan di undi di tanggal 4 Februari 2024,” ujarnya

ia juga menyebut, di tanggal 4 Februari akan ada perform barongsai, barongsai meja, barongsai lantai, wushu, liong, perkusi dan masih banyak lagi.

“Bukan hanya pengundian BRI reward saja di tanggal 4 nanti akan ada perform barongsai, barongsai meja, barongsai lantai, wushu, liong, perkusi dan masih banyak lagi penampilan penampilan menarik lain nya,” imbuhnya.

(Rizky Iman/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.