Pengamat Sebut Peluang Jusuf Hamka Kalahkan Anies di Pilgub Jakarta Terggantung Kekompakan KIM

[info_penulis_custom]
Pengamat Sebut Peluang Jusuf Hamka Kalahkan Anies
Jusuf Hamka (Dok. Partai Golkar)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA,TEROPONGMEDIA.ID — Pengamat Politik Citra Institute, Yusak Farchan mengatakan, peluang Jusuf Hamka mengalahkan Anies di Pilgub Jakarta tergantung pada bagaimana dukungan partai-partai di KIM.

“KIM belum bulat mengusung Jusuf Hamka karena masing-masing partai memiliki agenda politik sendiri.,” kata Yusak kepada Teropongmedia.id, Selasa (31/7/2024).

Yusak menilai,salah satu problem Jusuf Hamka adalah belum bisa menjadi magnet elektoral bagi partai lain untuk bergabung.

“Problem Jusuf Hamka adalah belum bisa menjadi magnet elektoral bagi partai lain untuk bergabung,” jelasnya.

Menurut Yusak,dukungan Prabowo dan Gerindra sangat penting bagi Jusuf Hamka karena posisi Jakarta yang dekat dengan kekuasaan.

“Adanya dukungan Prabowo dan Gerindra sangat penting bagi Jusuf Hamka karena posisi Jakarta yang dekat dengan kekuasaan,” ungkapnya.

Gerindra belum mencabut dukungan terhadap Ridwan Kamil sebagai Cagub Jakarta, karena Gerindra berkepentingan merebut Jawa Barat dengan mengusung Dedi Mulyadi.

BACA JUGA: Tawaran Golkar, Jusuf Hamka Dampingi Kaesang di Pilgub Jakarta

Selain itu, elektabilitas dan popularitas Jusuf Hamka juga belum terecord dalam radar survei, apakah bisa mengimbangi Anies atau tidak.

Sejauh ini, Anies memang yang paling kuat dan paling berpeluang menang.

“Jusuf Hamka harus all out karena medan tempur Jakarta yang berat khususnya dalam melawan Anies,” bebernya.

 

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.