Temuan Kadikbud Maluku Utara saat Tinjau Ruang Sekolah Dadakan

[info_penulis_custom]
Ruang Guru SMA 7, Kota Ternate di Pulau Moti, . Foto Kepala Dinas Pendidikan Salmin Janidi dan para Guru. (Foto: Dok. Kadikbud Maluku Utara)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

TERNATE,TM.ID: Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadikbud) Provinsi Maluku Utara, Salmin Janidi meninjau beberapa ruang sekolah di Kecamatan Pulau Moti, Kota Ternate, Jumat (1/3/2024) kemarin.

Sekolah yang dikunjungi itu yakni SMA Negeri 3, SMA Negeri 7, dan SMA Negeri 9.

Kunjungan tersebut dilakukan tanpa memberitahukan terlebih dahulu di sekolah yang bersangkutan untuk mengetahui permasalahan yang dialami di setiap sekolah.

Selain itu, juga dalam rangka silaturahmi sekaligus menyerap informasi mengenai kondisi yang ada di sekolah.

Kunjungan secara diam-diam ini dilakukan Salmin dalam beberapa kesempatan. Tujuannya agar dapat mengetahui kondisi apa adanya, tanpa ada persiapan dari sekolah yang bersangkutan.

BACA JUGA: Tahun Ini Dinas PUPR Maluku Utara Fokus Bayar Utang Rp300 Miliar

“Ini akan kita lakukan secara intensif,” ujar Salmin.

Dalam tinjauan ini, Salmin menemukan sejumlah permasalahan. Seperti ruang belajar tidak terpakai, juga pagar yang belum ada. Selain itu, terdapat guru mata pelajaran tertentu yang belum ada, kekurangan alat peraga, kekurangan alat tulis dan mobile.

Ada juga ruangan lab belum memiliki alat peraga dan dua ruang yang belum digunakan

Pihak sekolah mengaku senang mendapatkan kunjungan itu, sebab sebelum-sebelumnya tidak ada seperti ini dari kepala dinas sebelumnya.

(Tio/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.