Tradisi Pemakaman Unik Suku Minahasa Sulawesi Utara

[info_penulis_custom]
Pemakaman Suku Minahasa
(dok.oppal)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Suku Minahasa, yang terletak di Sulawesi Utara, memiliki tradisi pemakaman yang unik dan berbeda dari suku lainnya di Indonesia.

Tradisi ini melibatkan posisi jenazah yang dihadapkan ke arah utara dan ditekuk kakinya sehingga tumit menempel pada pantat serta kepala mencium lutut.

Posisi jenazah yang dihadapkan ke utara memiliki makna simbolik, yaitu menandakan bahwa nenek moyang Suku Minahasa berasal dari bagian utara. Setelah itu, jenazah dikubur dalam sebuah bangunan batu yang bernama waruga.

Waruga berasal dari dua kata, yaitu “waru” yang berarti rumah dan “ruga” yang memiliki makna badan. Dengan demikian, waruga dapat diartikan sebagai tempat badan, di mana roh dari badan tersebut telah kembali kepada Sang Maha Pencipta.

BACA JUGA : Dari Langit hingga Menara Keheningan, Ini Ritual Pemakaman Unik di Berbagai Belahan Dunia

Konon, mayat yang telah dimakamkan di waruga akan berubah menjadi abu secara alami tanpa proses kremasi.

Tradisi pemakaman ini menunjukkan kekayaan budaya dan kepercayaan Suku Minahasa. Waruga, sebagai simbol tempat peristirahatan terakhir, menjadi bukti sejarah dan warisan budaya yang tetap dijaga hingga saat ini.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.