KPK Amankam Tujuh Orang dalam OTT di Pemprov Bengkulu

[info_penulis_custom]
KPK Orang Meninggal Jadi Saksi
Gedung KPK (Instagram @official.kpk)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Tim satgas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggelar operasi tangkap tangan (OTT), Sabtu (23/11/2024). Dalam OTT ini, KPK mengamankan tujuh orang di lingkungan Pemprov Bengkulu.

“Ada tujuh orang diamankan. Detailnya baru nanti sore disampaikan” kata wakil ketua KPK, Alexander Marwata saat dikonfirmasi, Minggu (24/11/2024).

Sementara, Kapolres Bengkulu Kombes Pol Deddy Nata memberikan pernyataan terkait aktivitas yang sedang berlangsung di Mapolresta Bengkulu. Ia mengaku tak berwenang memberi keterangan jika hal itu terkait proses yang sedang berlangsung karena merupakan ranah KPK.

“Iya betul KPK, tapi kita tunggu perkembangan lebih lanjut saja ya. Polresta hanya mengamankan kegiatan, apa isi kegiatan, nanti kita tunggu,” kata Deddy Nata lagi, Sabtu (23/11/2024).

Deddy juga enggan memberi keterangan lebih lanjut terkait jumlah oknum pejabat yang sedang diperiksa KPK itu. Ia Kembali meminta awak media menunggu perkembangan lebih lanjut dari KPK.

BACA  JUGA: Sejumlah Uang Diamankan KPK dalam OTT di BengkuluOTT di Bengkulu

Para pihak itu dikabarkan dibekuk lantaran terlibat dalam transaksi suap. Namun, belum diketahui secara pasti identitas pihak yang diamankan dan dugaan suap yang membuat mereka dibekuk KPK.

Menurut peraturan perundang-undangan, KPK memiliki waktu 1×24 jam untuk menentukan status para pihak. KPK berjanji akan mengumumkan status para pihan yang diamankan.

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral

2

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

3

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

4

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

5

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.