Pramono Pastikan Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.100 PPSU dan Petugas Damkar Tahun 2025

[info_penulis_custom]
Pramono Pastikan Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.100 PPSU dan Petugas Damkar Tahun 2025
Gubernur dan Wail Gubernur DKI Jakarta Pramono - Rano (obsessions)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Gubernur DKI Jakarta,Pramono Anung mengatakan, Pemerintah Provinsi (Pemprov ) DKI Jakarta akan membuka rekrutmen sebanyak 1.100 petugas Penaganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) serta 1.100 petugas pemadam kebakaran (Damkar) pada tahun 2025 ini.

“Pada periode pertama ini akan kami buka 1.100,” kata Pramono di Jakarta, Selasa (22/4/2025).

Pramono menyebutkan jumlah formasi tersebut telah disesuaikan dengan alokasi anggaran yang tersedia.

“Jadi, untuk PPSU pada periode pertama ini akan kami buka 1.100. Di awal tahun depan akan dibuka lagi sebanyak 506.Sementara untuk Damkar akan ditambah 1.000,” kata Pramono.

Baca Juga:

Gubernur Pramono Minta Maaf Soal Kemacetan Tanjung Priok

Ini Sosok IT Bank DKI yang Dipecat Pramono Anung

Pramono menjelaskan, proses rekrutmen akan dilakukan secara terbuka dan transparan tanpa intervensi pihak mana pun.

“Tidak lagi misalnya peran orang dalam dan sebagainnya.Ini akan diatur secara transparan dan terbuka,” ucapnya.

Dia menegaskan warga yang ingin mendaftar cukup memenuhi syarat minimal pendidikan Sekolah Dasar (SD), dan dapat mendaftar langsung di kantor kelurahan maupun kecamatan.

“endaftaranya boleh di kelurahan.Pendaftarannya di 267 kelurahan.Bahkan di Kecamatan pun bisa,” bebernya.

Dia menambahkan pentingnya proses ya akuntabel.Setiap alokasi rekrutmen yang diberikan kepada wali kota harus terlebih dahulu dilaporkan kepada Gubernur dan Wakil Gubernur sebelum diumumkan ke publik.

“Supaya kerurigaan tidak transparan itu hilang karena itulah yang menjadi persoalan di PPSU,” bebernya.

(Agus Irawan/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Diisukan Gabung Malut United, Gustavo Franca Akui Kontraknya Bersama Persib Hanya Menyisakan Beberapa Bulan ke Depan
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Persib Bandung Penuhi Undangan Makan Siang dari Wakil Gubernur Jawa Barat 
Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Tangkal Kampanye Negatif, Industri Nikel RI Buat Standarisasi Global
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Longsor Salawu Tasikmalaya Akibatkan Lima Rumah Rusak Berat, Belasan Lainnya Terancam
Sahrul Gunawan
Gagal Kuliah di UGM Gegara Dilarang Ngekos, Anak Sahrul Gunawan Ngambek!
Berita Lainnya

1

Perbedaan Milk Bun Thailand dan Milk Bun Jepang, Jangan Salah Pilih!

2

Gampang, Begini Cara Instal dan Berlangganan Microsoft Office 365

3

Xiaomi Umumkan Update HyperOS 2.0 untuk HP Redmi dan Tablet

4

Microsoft Luncurkan Office 2024, Tanpa Perlu Berlangganan?

5

Ini Sosok Bu Guru Salsa Viral
Headline
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Banjir-Longsor Akibatkan Jalan dan Listrik di Tasikmalaya Terputus
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Ribuan Bobotoh Ramaikan Masak Besar Bobon Santoso, Batagor Khas Bandung Jadi Hidangan Andalan 
Sapi kurban Prabowo - Instagram Dispernakan Bandung Barat
2 Sapi Limosin Raksasa Asal Bandung Barat Lolos Seleksi Kurban Presiden Prabowo
Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun
Fantastis! Anggaran Pendidikan 2026 Tembus Rp 761 Triliun

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.